Informasi yang disediakan oleh tim audit kepada Chevrolan untuk keputusan sertifikasi, mencakup:
Laporan audit,
Keterangan pada ketidaksesuaian, dan jika tersedia, koreksi dan tindakan korektif yang dilakukan oleh pelanggan,
Konfirmasi tentang informasi yang disediakan untuk Chevrolan yang digunakan dalam pengkajian permohonan, dan
Rekomendasi diberikan atau tidak diberikannya sertifikasi, serta setiap kondisi atau observasi
Chevrolan membuat keputusan sertifikasi berdasarkan pada evaluasi temuan audit dan kesimpulan audit serta informasi sesuai lainnya (sebagai contoh informasi publik, keterangan pada laporan audit dari pelanggan).
Chevrolan akan mengurangi ruang lingkup sertifikasi, jika kegagalan untuk menyelesaikan masalah yang menyebabkan pembekuan dalam jangka waktu yang ditetapkan ...
Chevrolan akan mencabut sertifikasi, jika kegagalan untuk menyelesaikan masalah yang menyebabkan pembekuan dalam jangka waktu yang ditetapkan, Chevrolan akan mencabut sertifikasi, jika kegagalan untuk menyelesaikan ...
Organisasi klien yang telah disertifikasi oleh Chevrolan, berhak untuk membubuhkan logo Chevrolan pada kertas tulis (kertas kepala surat, pernyataan, laporan, brosur, kartu nama, amplop atau hal lain yang relevan dengan standar yang telah disertifikasi ...
Chevrolan bertanggung jawab, melalui komitmen penegakan hukum, untuk pengelolaan semua informasi yang diperoleh atau dibuat selama melaksanakan kegiatan audit dan sertifikasi ...